Menarik mencermati pernyataan para pejabat publik khususnya kepala daerah yang terkait langsung dengan permasalahan banjir bandang Jabodetabek di awal tahun 2020 ini. Koordinasi sekali lagi memang masih menjadi kata kunci yang mudah disampaikan namun sangat sulit untuk diimplementasikan, apalagi ketika kalkulasi politik praktis masih menjadi barometer utama....
Pasca pengesahan penganggaran berbasis kemakmuran (well-being budget), Selandia Baru kembali mengguncang dunia ketika menyepakati dokumen yang akan membawa percepatan pencapaian komitmen Perjanjian Paris (Paris Agreement) di tahun 2050. Dengan demikian, Selandia Baru akan terca...
Laporan draft peta jalan (Roadmap) NDC aspek Adaptasi adalah dokumen yang dipersiapkan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan selaku National Focal Point (NFP) Indonesia. Laporan ini disusun sebagai upaya memberikan arahan langkah strategis untuk mendukung komitmen pemerintah Indonesia dalam aspek adaptasi perubahan iklim yang dituangkan dalam dokumen NDC yang dikirimkan secara resmi ke UNFCCC.
Penyusunan laporan draft peta jalan didukung oleh GIZ atas nama Kementerian F...
Draft Presentasi Peta Jalan (Roadmap NDC)
Presentasi draft peta jalan (Roadmap) NDC aspek Adaptasi adalah bagan tayang yang dipersiapkan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan selaku National Focal Point (NFP) Indonesia, sebagai upaya merinci komitmen pemerintah Indonesia dalam aspek adaptasi perubahan iklim yang dituangkan dalam dokumen NDC yang dikirimkan secara resmi ke UNFCCC.
Penyusunan presentasi draft peta jalan didukung oleh GIZ melalui skema Climate Go...